Loading...

Resep Sedap Warung Kaili


Warung makan ini berada di jalan Tembang Palu Sulawesi Tengah. Di sini kita bisa memilih aneka masakan khas Kaili yang merupakan khas Palu. 


Warung makan yang baru buka sekitar pukul 10 pagi hingga sore ini sudah ada sejak tahun 2004. PEnampakan warung ini sangat sederhana, seperti layaknya warung makan lain yang ada di Indonesia. Hanya saja jangan berharap bisa mengobrol dengan si pemilik warung. Karena begitu warung ini buka, maka pembeli akan datang silih berganti. 


Kita bisa memasuki area makanan dan memilih sendiri aneka hidangan yang diletakkan di piring di dalam etalase. Ada duo sale, aneka ikan bakar, nasi jagung, dan lainnya. Di sini kita juga bisa mencoba sayur daun kelor khas Palu. Juga sayur asem khas Palu yang dikenal dengan nama Wempoi. 


Harga warung makan ini sangat murah, jadi jangan sungkan untuk makan banyak. Di sini kita juga bisa menemukan kue khas Palu yaitu kue Paranggi yang manis dan cocok sebagai pencuci mulut setelah makan makanan yang pedas dan asam. 

Warung Kaili 
Jalan tembang 
Palu 



Demikianlah Artikel Resep Sedap Warung Kaili

Sekian Arti Dunia Resep Sedap Warung Kaili , mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan Arti Dunia kali ini.

Anda sedang membaca artikel Resep Sedap Warung Kaili dan artikel ini url permalinknya adalah https://resepnmakanan168.blogspot.com/2017/01/resep-sedap-warung-kaili.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.
Previous
Next Post »